Departemen

Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa

Program Kerja

Halo FEB

Halo FEB

Membuka serta menjawab segala pertanyaan dari mahasiswa FEB Unair dalam platform QnA maupun direct message yang ada di sosial media instagram BEM FEB UNAIR serta memberikan kontak layanan yang dibutuhkan mahasiswa

Kesmacare

Kesmacare

Penyaluran informasi yang dirilis oleh fakultas maupun universitas, serta informasi akademik lainnya kepada mahasiswa FEB, dan sebagai penyedia kontak layanan akademik dan kemahasiswaan yang dibutuhkan mahasiswa FEB

Adkesmapedia

Adkesmapedia

Program agenda yang rutin memberikan informasi seputar beasiswa dan exchange kepada mahasiswa FEB

FEB Awards

FEB Awards

Acara yang diselenggarakan sebagai ajang apresiasi dan penghargaan kepada seluruh ORMAWA, dan dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga atas prestasi dalam kategori yang disediakan.

Go Scholarity

Go Scholarity

Acara seminar dengan topik bahasan mengenai strategi serta pengadaan program mentoring dalam rangka mendapatkan beasiswa dan membantu mahasiswa untuk dapat mengetahui lebih dalam mengenai program IISMA ataupun bentuk exchange lainnya.

Bestie FEB

Bestie FEB

Program bantuan berupa beasiswa tugas akhir dari mahasiswa untuk mahasiswa FEB Unair yang membutuhkan bantuan dalam segi finansial